Prosumut
PilegPolitik

Daftar 10 Calon Anggota DPR RI Terpilih Dapil Sumut 1 di Pemilu 2024

PROSUMUT – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumatera Utara (Sumut) telah menyelesaikan rekapitulasi penghitungan perolehan suara untuk DPR RI Daerah Pemilihan (Dapil) Sumut 1 Pemilu 2024.

Dari hasil rekapitulasi tersebut, diketahui 10 calon anggota DPR RI Sumut 1 terpilih.

“KPU Sumut telah menyelesaikan tahapan rekapitulasi penghitungan perolehan suara Pemilu 2024,” kata Komisioner KPU Sumut Robby Effendy baru-baru ini.

Berdasarkan D Hasil pemilihan caleg DPR RI Dapil Sumut 1, berikut 10 nama terpilih:

1. Sofyan Tan (PDIP): 279.334 suara.

2. Musa Rajekshah (Golkar): 190.990 suara.

3. Ade Jona Prasetyo (Gerindra): 136.085 suara.

4. Tifatul Sembiring (PKS): 92.704 suara.

5. Prananda Surya Paloh (NasDem): 103.019 suara.

6. Ashari Tambunan (PKB): 134.226 suara.

7. Yasonna H Laoly (PDIP): 83.045 suara.

8. Muhammad Lokot Nasution (Demokrat): 56.688 suara.

9. Meutya Hafid (Golkar): 147.004 suara.

10. M Husni (Gerindra): 61.622 suara. (*)

Editor: M Idris

Teks foto: Ilustrasi. (ist)

Konten Terkait

Pilkada Binjai: Paslon RAHMAN Bukan Pemecah Suara!

Editor Prosumut.com

Deklarasi Kampanye Damai Pilgubsu 2024, KPU Sumut Tekankan Dua Paslon Ikuti Aturan

Editor prosumut.com

KLB Demokrat di Deliserdang, Satgas Covid-19 Sebut Belum Ada Izin

Editor Prosumut.com

Jangan Ada “Setan Gundul”: Cuitan @AndiArief buat Siapa?

Val Vasco Venedict

Terus Bertambah, Jumlah Petugas Meninggal Demi Pemilu Capai 336 Orang

Editor prosumut.com

KPU Sergai Gelar Ujian Tertulis 327 Calon PPK yang Lulus Administrasi

Editor prosumut.com
PROSUMUT
Inspirasi Sumatera Utara