Prosumut
Berita

Hasil Musra Gabungan Relawan Jokowi : Ganjar Teratas, Disusul Prabowo

PROSUMUT – Gabungan Relawan Joko Widodo (Jokowi) telah menggelar Musyawarah Indonesia (Musra) ke-V dan ke-VI di Sumatera. Hasil Musra itu menjaring figur potensial calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres) menjelang Pilpres 2024.
Nama-nama tersebut yakni Prabowo Subianto, Ganjar Pranowo, Puan Maharani, Sandiaga Salahuddin Uno, hingga Anies Baswedan.

“Ganjar di posisi pertama dengan 30,21%. Posisi kedua Airlangga Hartarto, ketiga Prabowo Subianto. Lalu disusul Sandiaga Uno dan Anies Baswedan,” kata Ketua Panitia Musra Panel Barus di Jakarta Selatan, Rabu (9/11/2022).

BACA JUGA:  BPS Lakukan Pendataan ke Wilayah Bencana Sumatera, Terjunkan Ratusan Mahasiswa STIS

Lebih lanjut, Panel juga menampung terkait kriteria karakter calon pemimpin yang diharapkan peserta Musra di Kepri.

“Kriteria yang diharapkan merakyat. Lalu berani, tegas, dan berwibawa. Selain itu juga jujur dan berwibawa, berpendidikan, profesional. Lalu berakhlak baik, berpengalaman, terakhir dermawan,” tutur dia.

Berikut hasil Musra V Kepulauan Riau (Kepri).

Capres:

Ganjar Pranowo 30,21%
Airlangga Hartarto 18,20%
Prabowo Subianto 16,80%
Sandiaga Uno 14,35%
Anies Baswedan 7,04%
Moeldoko 5,72%
Erick Thohir 2,53%
Ridwan Kamil 1,78%
Puan Maharani 1,31%
Agus Harimurti Yudhoyono 0,84%
Lainnya 1,22%

BACA JUGA:  BPS Lakukan Pendataan ke Wilayah Bencana Sumatera, Terjunkan Ratusan Mahasiswa STIS

Cawapres:

Sandiaga Uno 28,0%
Moeldoko 16,98%
Airlangga Hartarto 14,82%
Arsjad Rasjid 7,79%
Mahfud Md 7,32%
Anies Baswedan 5,16%
Ridwan Kamil 4,41%
Puan Maharani 3,10%
Andika Perkasa 2,72%
Agus Harimurti Yudhoyono 2,53%
Lainnya 7,13%

Berikut hasil Musra VI Sumatera Barat.

Capres:

Prabowo Subianto 21,65%
Sandiaga Uno 18,33%
Ganjar Pranowo 15,53%
Anies Baswedan 9,35%
Moeldoko 8,32%
Airlangga Hartarto 6,85%
Mahyeldi Ansharullah 5,82%
Gamawan Fauzi 5,45%
Andika Perkasa 3,76%
Agus Harimurti Yudhoyono 2,14%
Lainnya 2,80%

BACA JUGA:  BPS Lakukan Pendataan ke Wilayah Bencana Sumatera, Terjunkan Ratusan Mahasiswa STIS

Cawapres:

Sandiaga Uno 18,70%
Ridwan Kamil 15,24%
Moeldoko 13,33%
Mahfud Md 12,96%
Arsjad Rasjid 12,37%
Airlangga Hartarto 8,47%
Anies Baswedan 5,38%
Mahyeldi Ansharullah 4,42%
Erick Thohir 3,98%
Agus Harimurti Yudhoyono 2,06%
Lainnya 3,09%.(*)

Editor : Ronny Sitorus

Sumber : detik.com

Konten Terkait

Wapres RI ke 13 Pimpin Dewan Penasihat SMSI, Dukung Penguatan Ekosistem Media Siber Nasional dan HPN 2026 di Banten

Editor prosumut.com

Wanita ini Bisa Lebih Kejam dari Sang Kakek, Jika Kelak Pimpin Korut

valdesz

Usbat Ganjar Serahkan Bantuan dan Silaturahmi Bersama Warga Medan Area

Editor prosumut.com

Meryl Pertanyakan Sikap Demokratis Gubsu

Editor prosumut.com

Leynser Sinaga Resmi Dilantik sebagai Kades Sion Timur 2

Editor prosumut.com

PDIP & Golkar Sepakat Sinergi Tangani Pandemi Covid-19 di Sumut

Editor Prosumut.com
PROSUMUT
Inspirasi Sumatera Utara