Prosumut
Pemerintahan

Akhyar Motivasi Petugas Pengamanan Nataru di Medan

PROSUMUT – Jelang hari besar keagamaan Natal 2019 dan Tahun Baru 2020 tinggal beberapa hari ke depan.

Untuk itu, Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Medan Akhyar Nasution bersama Panglima TNI, Marsekal Hadi Tjahjanto dan Kapolri, Jendral Idham Azis, meninjau pos pengamanan Natal dan Tahun Baru (Nataru) di depan Stasiun Kereta Api Medan, Kamis 19 Desember 2019.

BACA JUGA:  Rico Waas dan Zakiyuddin Kompak di Ruang Publik

Dalam peninjauan tersebut, Akhyar pun menanyakan tentang kondisi keamanan kepada personel yang bertugas.

Setelah itu, dia memberikan motivasi kepada seluruh petugas agar selalu siaga dan bersemangat dalam menjalankan tugas sehingga memberikan pelayanan dan rasa aman bagi masyarakat.

BACA JUGA:  Pemko Medan Pastikan Pengisian Jabatan Eselon II Tidak Lewat Seleksi Terbuka

Selain melihat kesiapan para petugas pengamanan, Panglima TNI bersama Kapolri dan Plt Wali Kota Medan juga menyerahkan bingkisan kepada para petugas jaga.

“Diharapkan bingkisan yang diserahkan tersebut dapat menjadi penyemangat bagi para petugas yang berjaga,” ujar Akhyar. (*)

BACA JUGA:  Pemko Medan Pastikan Pengisian Jabatan Eselon II Tidak Lewat Seleksi Terbuka

Konten Terkait

Medan Kota Berpeluang Jadi Kecamatan Terbaik se-Sumut

Editor prosumut.com

Bupati Pakpak Bharat Terima LHP Keuangan 2021, Predikat WTP

Editor prosumut.com

Komisi II DPRD Medan Rapat Evaluasi Kinerja Triwulan I 2025 dengan Dinkes dan RS Milik Pemko

Editor prosumut.com

Kadis PMD Labuhanbatu Tegaskan Larangan Pungli BST Warga

admin2@prosumut

Wali Kota Medan Diminta Tegas Terkait Permasalahan Pasar Timah

Ridwan Syamsuri

Nama Alm Prof Harun Rasyid Lubis Diabadikan di RS Pirngadi 

Editor prosumut.com
PROSUMUT
Inspirasi Sumatera Utara