Prosumut
Pemerintahan

Ini Pesan Pjs Bupati di Puskesmas Negerilama

PROSUMUT – Pjs Bupati Labuhanbatu HM Fitriyus berkunjung ke Puskesman Negerilama dan berpesan untuk meningkatkan pelayanan kesehatan.

Hal itu disampaikan Kadis Kominfo Labuhanbatu Rajid Yuliawan kepasa wartawan, kemarin usai kunjungan Pjs Bupati di Puskesmas Negerilama.

BACA JUGA:  Pemkab Langkat Kejar Opini WTP Tata Kelola Keuangan 2024

Dalam kunjungan itu, Pjs Bupati Labuhanbatu berharap peningkatan pelayanan harus dilakukan mulai dari membenahi ruang perawatan pasien, fasilitas lainnya hingga tenaga kesehatan yang layak dan prima.

BACA JUGA:  Pemkab Langkat Kejar Opini WTP Tata Kelola Keuangan 2024

Begitu juga untuk keberadaan gedung, harus rapi dan bersih. Sehingga pasien merasa nyaman saat dirawat.

Usai kunjungan, Fitriyus yang didampingi Asisten I Labuhanbatu Sarimpunan Ritonga dan Staf Ahli Jumingan beserta rombongan, melanjutkan kunjungan ke Kantor Camat Pangkatan untuk menyerahkan bantuan penanganan Covid-19 seperti masker, cairan pencuci tangan, sabun, dan pelindung wajah. (*)

BACA JUGA:  Pemkab Langkat Kejar Opini WTP Tata Kelola Keuangan 2024

 

Reporter : Sofyan Ritonga
Editor        : Iqbal Hrp
Foto            : 

Konten Terkait

Plt Wali Kota Medan Terima Audiensi Ja-PUK Sumatera Utara

Editor Prosumut.com

Bupati Pakpak Bharat Hadiri Kunker Spesifik Komisi II DPR RI

Editor prosumut.com

Banjir di Batubara, Bupati Tinjau Lokasi dan Tetapkan Status Darurat

Editor prosumut.com

Antispasi Banjir, Kecamatan Medan Amplas dan PU Medan Korek Drainase

Editor Prosumut.com

Pj Bupati Langkat M Faisal Hasrimy Dianugerahi Gelar Datok Praja Indra Negeri

Editor prosumut.com

Disbudpar Langkat Gelar Pelatihan Pengelolaan Homestay

Editor prosumut.com
PROSUMUT
Inspirasi Sumatera Utara