Prosumut
Pemerintahan

Pengurus DPD BM Kosgoro Silaturahmi ke Bupati Labuhanbatu

PROSUMUT – Wujud sinergitas dalam melaksanakan tugas dan fungsinya, Barisan Muda Kosgoro 57 melaksanakan silaturahmi di kediaman Bupati Labuhanbatu, Selasa sore 11 Agustus 2020.

Bupati Labuhanbatu, H Andi Suhaimi Dalimunthe mengatakan bahwa dirinya sangat berterima kasih atas kunjungan pengurus Barisan Muda Kosgoro 1957.

BACA JUGA:  Pemko Medan Pastikan Pengisian Jabatan Eselon II Tidak Lewat Seleksi Terbuka

“Terima Kasih atas kedatangannya, dan saya berharap kepada seluruh pengurus Barisan Muda Kosgoro Kabupaten Labuhanbatu agar sama-sama membesarkan organisasi,” ucap Andi Suhaimi yang juga Ketua DPD Partai Golkar ini.

Andi juga mengajak kepada seluruh kader BM Kosgoro agar segera memberikan sumbangsih dalam membangun Labuhanbatu yang lebih baik kedepannya.

BACA JUGA:  Rico Waas dan Zakiyuddin Kompak di Ruang Publik

Ketua Barisan Muda Kosgoro 1957 Labuhanbatu, Adi Irawan Nasution didampingi Sekjen M Abdu Nasution kepada media menjelaskan, kunjungan ini adalah wujud silaturahmi BM Kosgoro serta membericarakan agenda pembangunan yang lebih baik kedepannya.

“Ini adalah wujud silaturahmi kami Barisan Muda Kosgoro 57 dalam bersinergi dengan pemerintah,” ucap Adi Irawan.

BACA JUGA:  Rico Waas dan Zakiyuddin Kompak di Ruang Publik

Adi Irawan berharap, dengan pertemuan ini diharapkan dapat menjadi wadah mempererat silaturahmi menuju pembangunan di Labuhanbatu,” tutup Ketua BM Kosgoro Labuhanbatu mengakhiri. (*)

 

Reporter : Sofyan Ritonga
Editor        : Iqbal Hrp
Foto            : 

Konten Terkait

Limbah B3 Dibuang Sembarangan? DPRD Deliserdang Sidak ke PT ECI

admin2@prosumut

Kunjungi Kecamatan Dolokmashul, Soekirman Minta Kades Giatkan BUMDes

admin2@prosumut

Pemkab Asahan Gelar Upacara HKN Rintik Hujan

Editor Prosumut.com

Sembako Pak Presiden

valdesz

102 ASN Setdako Medan Tak Hadir Apel Pagi

Ridwan Syamsuri

Sambut Pergantian Tahun, Plt Wali Kota Dzikir dan Doa dengan Ribuan Masyarakat 

Editor prosumut.com
PROSUMUT
Inspirasi Sumatera Utara