Prosumut
Pemerintahan

Pelantikan Ketua Askab PSSI Labuhanbatu, Ini Pesan Andi

PROSUMUT – Bupati Labuhanbatu H Andi suhaimi Dalimunthe menghadiri pelantikan Ketua Askab PSSI Labuhanbatu, akhir pekan kemarin. Dalam sambutannya, Andi ucapkan selamat kepada Bung Muhammad Ikhsan Nasution, sebagai yang dilantik langsung oleh Ketua Asprov PSSI Sumatera Utara Kodrat Shah di Ballroom Suzuya Hall Rantauprapat.

BACA JUGA:  1.228 Desa di Sumut Masih Tertinggal

Hadir para pelantikan tersebut, Ketua KONI Labuhanbatu Fery Wijaya, Plt Askab PSSI Labuhanbatu H Shodrul Fuad, Plt Kadis Pora Hobol Rangkuti, mewakili Dandim 0209/LB dan seluruh Manager Club Sepak Bola di kabupaten tersebut.

BACA JUGA:  Transformasi Kemendukbangga, Jawab Tantangan Bonus Demografi Menuju Indonesia Emas 2045

“Semoga kiranya PSSI Labuhanbatu agar bisa menjadi yang lebih baik lagi untuk kedepannya, sehingga dapat memajukan sepak bola di kabupaten ini dan harapan semoga persepak bolaan di sini dapat lebih maju,” singkatnya. (*)

BACA JUGA:  BKAD Sumut Klaim Dana Kas Pemprov Rp990 Miliar Disimpan di Bank Sumut

 

Reporter : Sofyan Ritonga

Editor        : Iqbal Hrp
Foto            : 

Konten Terkait

Sempat Diperiksa Propam Terkait Hairos, Kapolsek Pancurbatu Tidak Terlibat

Editor Prosumut.com

Pemkab Langkat Harus Siaga Hadapi Ancaman Bencana Hidrometeorologi

Editor prosumut.com

DPRD Sergai Setujui Ranperda P-APBD 2019

Editor prosumut.com

Ini Keluhan Pelaku Industri Kreatif Asahan ke Bupati

admin2@prosumut

Volunteer PON XXI Aceh-Sumut Pecahkan Rekor MURI, Pj Bupati Faisal Hasrimy Apresiasi Peran Relawan Langkat

Editor prosumut.com

Imigrasi Medan Manfaatkan Pemberian ITAS Bagi TKA

Ridwan Syamsuri
PROSUMUT
Inspirasi Sumatera Utara